Solusi Transportasi Terkini
Maharani Tranz merupakan jasa transportasi dibawah naugan CV. Maharani Trans yang melayani travel, carter, dan paket kilat
Kami melayani travel dari Palembang ke Lampung dan ke Jakarta serta arah sebaliknya
Tersedia carter plus driver dengan tujuan dalam dan luar kota baik untuk wisata, kunjungan, ziarah, dinas, dll.
Kami melayani pengiriman barang atau dokumen ke Lampung dan ke Jakarta dari arah Palembang
Kota Asal
Kota Tujuan
Harga (Rp)
Palembang
Mesuji
200.000
Unit 2
230.000
Menggala
Gunung Bhatin
250.000
Bandar Jaya
Kota Bumi
300.000
Kota Gajah
Metro
Bandar Lampung
Pringsewu
Kalianda
Pelabuhan Bakauheni
Jakarta
550.000
Jambi
180.000
Pangkal Pinang Bangka
Innova
Hiace
Xpander
Berikut fasilitas yang kami berikan kepada para penumpang
Mobil kami lengkapi dengan fasilitas AC agar terasa dingin
Kami menyediakan layanan antar jemput sampai alamat
Perjalanan akan kami tempuh lewat Tol Trans Sumatera agar lebih cepat
Kami melayani pemesanan secara online 24 jam penuh via WA dan telepon
Kursi kendaraan dapat direbahkan agar konsumen bisa duduk dengan nyaman
Tersedia fasilitas bagasi gratis untuk semua orang penumpang tanpa terkecuali
Tidak Perlu Ragu Lagi!